31 Desember 2013

Tetap Modis Dengan Gamis Saat Hamil




http://store.rumahmadani.com/category/qirani/Kehamilan merupakan suatu anugrah yang diberikan Tuhan kepada seorang wanita. Karna disaat itu seorang wanita benar-benar merasakan getaran dari sang buah hati dalam menanti kelahirannya ke dunia. Selain itu para ibu hamil juga merasa kepercayaan dirinya bertambah dan merasa lebih cantik. Selama masa kehamilan ada beberapa bagian tubuh menjadi besar. Sehingga para ibu hamil sangat membutuhkan baju yang lebih longgar namun tetap terlihat trendy dan modis. Banyak sekali pilihan model baju wanita hamil yang bisa menjadi inspirasi bagi ibu yang sedang mencari baju hamil. Namun Tak ada salahnya tetap mengunakan busana gamis. Selain memiliki model baju yang longgar juga memberikan ruang gerak yang lebih, sehingga lebih menyehatkan dalam pembentukan janin bayi.Berikut ada beberapa tips dalam memilih gamis yang sesuai untuk ibu hamil :
1. Pilih bahan yang mudah menyerap keringat, karena ada kecenderungan saat hamil seorang wanita akan jauh lebih banyak mengeluarkan keringat.
2. Pilih baju gamis yang bersiluet A, hal tersebut agar lebih leluasa dalam bergerak.
3. Hindari gamis yang memiliki karet pinggang atau sempit dipinggang

semoga bermanfaat 
(-reni-)