Bagi Anda, khususnya wanita karir, berpenampilan cantik, modis, dan fashionable sudah menjadi tuntutan dan kebutuhan profesi. Berbagai cara dilakukan agar bisa tampil cantik dan modis sesuai dengan tren busana muslim masa kini sehingga dapat meningkatkan rasa percaya diri Anda di lingkungan pekerjaan. Tips berikut bisa membantu Anda tampil cantik dan penuh percaya diri di kantor. Hal yang paling penting adalah anda memiliki adalah Blazer, blus, dan rok atau celana panjang adalah koleksi busana kerja yang harus Anda miliki.
Berikut beberapa tips agar tetap tampil modis di kantor:
- Pilihlah warna-warna netral untuk mempermudah Anda memadupadankan sehingga tidak membosankan.
- Pilihlah kualitas jahitan pakaian yang baik.
- Untuk memberikan kesan feminin, pilihlah rok A line dengan warna netral agar mudah dipadukan dengan pilihan busana yang lain dengan warna-warna yang senada. Sedangkan anda yang berbusana muslimah, bisa juga gunakan paduan tunik dan celana panjang atau semi blazer dengan rok panjang bentuk A line. Untuk memberi kesan maskulin, pilihlah setelan blazer dari celana abu-abu dengan blus motif bunga aksen renda
- Untuk memberi kesan preppy girl, padankan rok hitam A line dengan kemeja putih dan sweater merah maroon. Pilihan lain, Anda bisa gunakan cardigan oranye, tank top, dan celana abu-abu.
Untuk mendapatkan koleksi busana muslim kantor yang modis dan modern silahkan kunjungi website Rumah Madani di http://rumahmadani.com/. Rumah Madani menampilkan Busana Muslim Elsista dan Tuneeca dengan desain-desain yang modis cocok sebagai busana muslim untuk ke kantor.